Kabar Foto: Sekolah Orang Tua Ar Raihan 5 April 2014

Ar Raihan kembali menggelar sekolah orang tua. Kegiatan yang mengusung tema utama “Sedekah Menuai Berkah” itu dilaksanakan di Gedung Gapensi Bantul dua sesi sekaligus. Sesi pertama diikuti guru dan orang tua siswa TPA, KBIT, dan RA Ar Raihan, sesi kedua diikuti oleh SDIT dan SMPIT Ar Raihan. Berikut foto-foto kegiatan yang berlangsung 5 April 2014 tersebut yang diabadikan oleh Sabjan Badio.

SOT 5 April 2
Pihasniwati menyampaikan materi di depan guru dan orang tua TPA, KBIT, dan RA Ar Raihan pada sesi pertama.
SOT 5 April 3
Pihasniwati berdialog dengan orang tua.
SOT 3
Faris Fantoro dan tim sedang bersiap mengikuti acara.
SOT 4
Para peserta menyanyikan lagu Indonesia dan mars JSIT pada acara pembukaan sesi kedua.
SOT 5 april
Arif Rahman Hakim dan Trianawati Nunung Bintari menyampaikan materi dengan dipandu oleh Triadmoko.